Arsip Materi

Radio Dakwah Online

Nasehat untuk Para Penuntut Ilmu dan Para Da’i Ilalloh (Bag.1)

(Sumber: An-Nashihat li Thalibil ‘Ilmi wa Thalabathil ‘Ilmi wa Ad-Daa’i ilallah, Asy-Syaikh Muhammad bin Abdil Wahhab Al-Washaabi Al-Abdali –hafizhahullah, Majalah AKHWAT Shalihah Ed.19)

Allah berfirman -artinya:

“Demi masa. Sesungguhnya manusia itu benar-benar dalam kerugian. Kecuali orang-orang yang beriman dan mengerjakan amal saleh dan nasehat menasehati supaya mentaati kebenaran dan nasehat menasehati supaya menetapi kesabaran.” (Al-‘Ashr: […]

Mendulang Mutiara Hikmah dari Perjalanan Hidup Nabi Ibrahim ‘alaihissalam

بسم الله الرحمن الرحيم

Penulis : Al-Ustadz Ruwaifi’ bin Sulaimi

Kisah-kisah agung dari Nabi Ibrahim ‘alaihissalam adalah peneguhan nyata akan tauhid. Ketaatan dan keimanan yang luar biasa kepada Allah Subhanahu wa Ta’ala mewujud pada tindakan yang niscaya akan teramat berat ditunaikan manusia pada umumnya. Sebuah keteladanan yang mesti kita tangkap dan […]